Bos IKN Pamer Update Terkini Nusantara, Istana Presiden Tuntas Oktober

18 March 2024, 12:38

Jakarta, CNBC Indonesia – Kepala Badan Otorita Ibu Kota Negara Nusantara Bambang Susantono mengungkapkan update terkini pembangunan IKN. Hal itu diungkapkan Bambang dalam rapat kerja dengan Komisi II DPR RI di ruang rapat Komisi II DPR RI, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin (18/3/2024).”Ini data-data yang kami dapatkan dari Kementerian PUPR pada akhir Februari,” kata Bambang.

Berikut adalah update pembangunan IKN kawasan Istana Kepresidenan:

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Foto: Update pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN). (YouTube/DPR RI)

“Gedung Kantor Presiden juga terlihat di situ bilah-bilah Garudanya Insya Allah sudah mulai terpasang. Mungkin makin lama akan terlihat secara jelas bagaimana sayap dari Garuda itu akan mewarnai Kantor Presiden,” kata Bambang.”Insya Allah pada bulan Agustus kita harapkan semuanya mendekati 90% atau mendekati penyelesaiannya. Memang tantangannya luar biasa di lapangan. Misalnya begitu hujan itu kita harus menunggu untuk ngecor gitu. Jadi cuaca, logistik, dan segala macam yang berhubungan dengan konstruksi akan ada di lapangan.”Berikut adalah update pembangunan Gedung dan Kawasan Kemenko:

Foto: Update pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN). (YouTube/DPR RI)

“Nah ini empat kemenko yang masing-masing memiliki empat tower. Rencananya ini akan menjadi tempat kantor bersama atau coworking space. Progresnya bervariasi,” ujar Bambang.Berikut adalah update pembangunan Gedung dan Kawasan Kantor Kemensetneg:

Foto: Update pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN). (YouTube/DPR RI).

Berikut adalah update pembangunan rumah tapak menteri:

Foto: Update pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN). (YouTube/DPR RI)

“Mudah-mudahan on target. Dan kalau masuk dalam IKN itu sangat terlihat karena berada di sebelah kanan jalan. Jadi sangat terlihat komplek rumah tapak menteri.Berikut adalah update pembangunan IKN rusun Polri dan BIN:

Foto: Update pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN). (YouTube/DPR RI)

Berikut adalah update konstruksi terintegrasi rancang dan bangun pembangunan rumah susun ASN:

Foto: Update pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN). (YouTube/DPR RI)

“Total yang kita harapkan selesai akhir tahun tetap 47 tower. Harapan kami tentu itu tetap on target sehingga sudah bisa ASN TNI dan Polri,” kata Bambang.

[Gambas:Video CNBC]

Artikel Selanjutnya

Presiden AS Joe Biden Bocorkan Alasan RI Pindah IKN

(miq/miq)

Tokoh

Partai

Institusi

NGO

Organisasi

Perusahaan

Kab/Kota

Provinsi

Negara

Topik

Kasus

Agama

Brand

Club Sports

Event

Grup Musik

Hewan

Tanaman

Produk

Statement

Fasum

Transportasi