Superflu Mengintai, Warga Jalani Vaksinasi Influenza

Superflu Mengintai, Warga Jalani Vaksinasi Influenza

Foto Health

Rengga Sancaya – detikHealth

Selasa, 06 Jan 2026 06:44 WIB

Jakarta – Vaksinasi influenza dilakukan sebagai langkah pencegahan terhadap influenza A (H3N2) subclade K atau superflu yang dilaporkan mulai muncul di Indonesia.