Ini Tren Hunian yang Bakal Diminati Milenial

24 May 2023, 20:02

Jakarta, CNBC Indonesia – Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi telah memastikan kelanjutan proyek MRT fase 3 hingga perpanjangan rute kereta ringan LRT hingga ke Manggarai. Makin luasnya rute proyek transportasi massal ini, tentu akan memicu pembangunan hunian lebih masif di sekitar kawasan tersebut. Lantas seperti apa tren hunian ke depannya?
Vivin Harsanto, Head of Advirsory, JLL Indonesia mengatakan hunian yang terintegrasi dengan moda transportasi publik seperti commuter line, MRT atau LRT dinilai menjanjikan dan menjadi pilihan yang menarik.
Sementara Syafrin Liputo, Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta mengatakan sudah menyiapkan regulasi terkait pembangunan hunian Transit Oriented Development (TOD).
Selengkapnya simak diskusinya bersama Andi Shalin dengan Vivin Harsanto, Head of Advirsory, JLL Indonesia dan Syafrin Liputo, Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta dalam program Property Point, Selasa (23/05/2023).

Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini

Partai

Institusi

K / L

BUMN

NGO

Organisasi

Perusahaan

Kab/Kota

Negara

Topik

Kasus

Agama

Brand

Club Sports

Event

Grup Musik

Hewan

Tanaman

Produk

Statement

Fasum

Transportasi