Update Ranking Race to Paris Terbaru 2024: Fajar/Rian – Bagas/Fikri Tempati Peringkat Teratas untuk Wakil Indonesia

12 January 2024, 15:10

SUARAMERDEKA.COM – Persaingan race to paris ditandai dengan semakin ketatnya update ranking pada pemainnya. Di sektor ganda putra Indonesia mempunyai dua nama top 10 update ranking race to paris Olimpiade 2024 ini. Untuk mengetahuinya silahkan simak daftar update ranking race to paris sektor ganda putra terbaru 2024 di bawah ini. Ranking race to paris – Olimpiade 2024 ganda putra dilansir dari laman BWF (9/1): Baca Juga: Jadwal dan Daftar Wakil Indonesia di India Open 2024 Turnamen Level BWF World Tour Super 750 1) Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen (Denmark)

2) Liang Wei Keng/Wang Chang (China)  3) Kang Min Hyuk/Seo Seung Jae (Korea) 4) Aaron Chia/Soh Wooi Yik (Malaysia) 5) Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty (India) Baca Juga: Jadwal Turnamen Badminton Setelah Malaysia Open 2024: Ada India Open, Indonesia Masters Hingga Thailand Masters 6) Takuro Hoki/Yugo Kobayashi (Jepang) 7) Liu Yu Chen/Ou Xuan Yi (China) 8) Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto (Indonesia) 9) Lee Yang/Wang Chi-Lin (China Taipei) Baca Juga: Update Ranking Race to Paris – Kualifikasi Olimpiade 2024 Saat Gelaran Malaysia Open, Cek Peringkat Wakil RI 10) Bagas Maulana/Muhammad Shohibul Fikri (Indonesia) 11) Ong Yew Sin/Teo Ee Yi (Malaysia) 12) Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin (Indonesia) 13) Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan (Indonesia) 14) Akira Koga/Taichi Saito (Jepag) 15) Pramudya Kusumawardana/ Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan (Indonesia) 16) Man Wei Chong/Kai Wun Tee (Malaysia) Baca Juga: Update Ranking BWF TOP 10 Tunggal Putri Januari 2024: Gregoria Satu-satunya Wakil Indonesia dalam Daftar Demikian update ranking race to paris sektor ganda putra terbaru 2024. Catatan: Peringkat ini bukan merupakan daftar final kualifikasi kompetisi Bulu Tangkis Olimpiade Paris 2024. Daftar tersebut tidak menjamin undangan, atau penerimaan, Kompetisi Bulu Tangkis Olimpiade Paris 2024 untuk pemain atau pasangan tertentu.  Baca Juga: Jadwal Perempat Final Malaysia Open 2024 Jumat 12 Januari dan Perkiraan Jam Main Gregoria – Fajar/Rian Ini merupakan representasi siapa yang bisa lolos jika akumulasi poin peringkat dunia dari turnamen-turnamen dalam Periode Kualifikasi Olimpiade pada minggu ini. Dan rangkaiannya dapat digunakan untuk menentukan daftar kualifikasi.  Selain itu, daftar ini tidak memperhitungkan tempat wildcard tuan rumah di Tunggal Putra dan Putri, atau mana pun, sebagaimana diatur dalam peraturan.***