Video: Sederet Fakta Ditemukannya Syafiq Ali yang Hilang di Gunung Slamet
Tonton Juga Momen Mobil SPPG Terobos Banjir di Kalsel untuk Kirim MBG
277 Views |
Kamis, 15 Jan 2026 09:18 WIB
Setelah hilang lebih dari dua pekan atau 17 hari, Syafiq Ridhan Ali Razan (18), pemuda yang mendaki Gunung Slamet akhirnya ditemukan dalam kondisi tewas. Korban rencananya dievakuasi hari ini.
Nugroho Tri Laksono – 20DETIK
