ANTARA – Ketua DPP PDI Perjuangan Puan Maharani menyampaikan partainya tetap mendukung pemerintahan Prabowo Subianto meski tidak ada kadernya di dalam kabinet. Usai pelantikan Presiden dan Wakil Presiden periode 2024-2029, di gedung MPR/DPR RI, Jakarta, Minggu (20/10), Puan menyatakan pengumuman resmi posisi PDIP akan disampaikan langsung oleh Megawati Soekarnoputri. (Setyanka Harviana Putri/Irfansyah Naufal Nasution/Rayyan/Rijalul Vikry)
Home
Antaranews.com
Antaranews.com Politik
Puan: PDIP tetap dukung pemerintahan Prabowo meski tak masuk kabinet
Puan: PDIP tetap dukung pemerintahan Prabowo meski tak masuk kabinet
Recommendation for You
ANTARA – Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia menjelaskan soal viralnya video Presiden Turki Recep Tayyib…
Badung, Bali (ANTARA) – Ketua Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) RI Rahmat Bagja menyebut tata…
Pengukuran Labkurtannas Lemhannas RI tahun 2024 berada di skor 2,87, kondisi cukup tangguh Jakarta (ANTARA)…
ANTARA – Ketua KPU Provinsi Bali I Dewa Agung Gede Lidartawan menilai penyelenggaraan Pilkada serentak…
Jakarta (ANTARA) – Prajurit TNI dari Satuan Tugas (Satgas) Batalyon Infanteri Raider 323/Buaya Putih yang…