Merangkum Semua Peristiwa
Indeks

Kerupuk Atom ‘Si Bolang’ Kini Melek Digital

Kerupuk Atom ‘Si Bolang’ Kini Melek Digital

Sejak 2006, usaha kerupuk ‘si Bolang’ tumbuh dari upaya kecil membantu keluarga menjadi bisnis mandiri yang berkembang pesat. Dengan produksi hingga 10 kilogram per malam dan berbagai jenis kerupuk seperti atom, ikan, dan sotong, usaha ini berhasil menjangkau pasar lebih luas berkat internet dari Bakti Kominfo. Saksikan perjalanan inspiratif ini dalam video di atas!