Ini Daftar Pertandingan Cabor Hari Terakhir SEA Games 2023 Kamboja: Ada Sepak Bola, Akuatik – Wrestling

15 May 2023, 12:59

PHNOM PENH, suaramerdeka.com – Gelaran pesta olahraga ke-32 di Asia Tenggara, SEA Games Kamboja 2023 dimulai sejak 5 Mei lalu dan akan berakhir pada 17 Mei 2023. Ini daftar pertandingan cabang olahraga (cabor) SEA Games 2023 Kamboja. Jadwal pertandingan SEA Games 2023 sigelar terakhir pada Selasa, 16 Mei 2023. Pada hari itu, akan digelar pertandingan final 23 cabor mulai akuatik hingga wrestling.
Baca Juga: Terawangan 6 Zodiak yang Bakal Beruntung di Pertengahan Mei 2023, Aries Dapat Situasi Baru, Taurus Perlu Relax Pada hari Rabu, 17 Mei 2023, sudah tidak ada lagi pertandingan cabor yang akan digelar, dan hanya ada acara penutupan SEA Games 2023 Kamboja.

Jadwal pertandingan SEA Games 2023 Kamboja pada Selasa, 16 Mei 2023, ada 21 cabor yang akan dipertandingkan. Untuk lebih lengkapnya, berikut daftar pertandingan SEA Games 2023 pada Selasa 16 Mei dilansir dari cambodia2023: Baca Juga: Gara-gara Ini, Coldplay Batal Konser di Indonesia 1. Akuatik (Polo air) 2. Bulutangkis 3. Bola Basket 4. Catur (Xiangqi) Baca Juga: Persaudaraan Alumni 212 Tolak Konser Coldplay di Indonesia, Netizen: Dulu Lady Gaga Juga Batal Gara-gara Ini 5. Kriket

Tokoh

Partai

Institusi

K / L

BUMN

NGO

Organisasi

Perusahaan

Kab/Kota

Provinsi

Negara

Topik

Kasus

Agama

Brand

Club Sports

Event

Grup Musik

Hewan

Tanaman

Produk

Statement

Fasum

Transportasi