ANTARA – Wakil Ketua DPR Adies Kadir menerima kunjungan sejumlah anggota legislatif Korea Selatan di ruang Abdul Muis, kompleks gedung parlemen, Jumat (1/11). Adies mengatakan pertemuan tersebut membahas keberlanjutan hubungan kerja sama antara Indonesia dan Korea Selatan, mulai dari ekonomi hingga budaya, yang sudah terjalin selama 51 tahun. (Anggah/Sandy Arizona/Farah Khadija)
Home
Antaranews.com
Antaranews.com Politik
DPR RI bahas kerja sama ekonomi hingga budaya dengan delegasi Korsel
DPR RI bahas kerja sama ekonomi hingga budaya dengan delegasi Korsel
Recommendation for You
Jumat, 22 November 2024 17:16 WIB Presiden ke-7 Indonesia Joko Widodo (tengah) didampingi calon gubernur…
Bawaslu Maluku petakan TPS rawan area susah jaringan internet Related News Setyo Budiyanto terpilih sebagai…
Jakarta (ANTARA) – Prajurit Korps Marinir TNI Angkatan Laut dari Batalyon Infanteri (Yonif) 4/Marinir latihan…
ANTARA – Calon Wali Kota Solo nomor urut 02 Respati Ardi akan memanfaatkan waktu masa tenang sebelum pencoblosan dengan…