Jakarta, CNBC Indonesia – Emiten garmen PT Pan Brothers Tbk telah lolos dari pailit usai rencana perjanjian perdamaian yang diajukan telah disetujui oleh mayoritas kreditur pada 18 Desember 2024 lalu.
Simak informasi selengkapnya dalam program Closing Bell CNBC Indonesia, Selasa (24/12/2024).