Y
OlehYoga NugrahaDiperbaharui 06 Jan 2026, 14:31 WIB
Diterbitkan 06 Jan 2026, 14:28 WIB
CEO Nvidia Jensen Huang memamerkan teknologi kecerdasan buatan terbaru perusahaannya dalam ajang Consumer Electronics Show (CES) di Las Vegas. Di hadapan ribuan pengunjung, Huang mengungkap peran teknologi AI Nvidia Alpamayo yang digunakan untuk melatih sistem kecerdasan mobil otonom Mercedes-Benz.
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5464259/original/059386400_1767684484-dari-robot-interaktif-hingga-av-mercedes-nvidia-gegerkan-ces-c1a005.jpg?w=1200&resize=1200,0&ssl=1)